Laporan Akhir 1


1. Jurnal [Kembali]






2. Hardware [Kembali]







3. Video Pengambilan Data [Kembali]









4. Analisa [Kembali]

Pengaruh clock pada rangkaian

Clock pada rangkaian berfungsi untuk mengatur seluruh data agar dapat diproses oleh rangkaian. 
Semakin tinggi frekuensi clock maka kecepatan hidup matinya LED pada clock juga akan semakin cepat, dan semakin cepat pula hidup matinya LED pada penanda H0, H1, H2, dan H3.
Pada asynchronous counter, clock berguna untuk mentrigger SR flip-flop 1, apabila mendapati sinyal sebelumnya 1 dan setelahnya 0, maka clock akan masuk ke flip flop selanjutnya begitu seterusnya sehingga membentuk pola menyerupai urutan biner.

ANALISA OUTPUT

Seperti pada percobaan, clock dipasang pada salah satu kaki counter, dan dihubungkan ke counter yang lainnya secara seri dengan counter disebelahnya. Lalu setiap counter dihubungkan ke H0, H1, H2, dan H3. Ketika sinyal clock pertama masuk, atau LED clock pertama mati, dan  LED pada H0 H1 H2 dan H3 akan mati. Pada saat detik selanjutnya LED pada clock akan menyala, dan LED pada H0 H1 H2 dan H3  tetap mati.Pada saat detik selanjut nya LED pada clock menyala dan LED pada H0 baru menyala dan seterus nya.

Pada percobaan pada kali ini, data yang di peroleh sesuai dengan materi, karena pada percobaan 1 kami menggunakan rangkaian counter asyncronous yang mana output masing-masing flip flop yang digunakan akan bergulingan.

5. Link Download [Kembali]

Download Video Simulasi      DISINI
Download HTML        DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar